Saika Fushimi Lanjutkan Manga Magician Who Rose From Failure
Edisi ke-100 majalah manga digital Comic Ride terbitan Micro Magazine memuat pesan dari mangaka Saika Fushimi, Sang Penyihir yang Bangkit dari Kegagalan ( Shikkaku kara Hajimeru Nariagari Madōshi dō! The Comic ) pada tanggal 30 September. Dalam pesan tersebut, Fushimi mengungkapkan bahwa kanker yang dideritanya sudah dalam tahap remisi, dan bahwa ia akan berusaha keras…