Manga Kinshiro no Tsuma Desu ga karya Misaki Sako Berakhir
Edisi Desember majalah Monthly Shōnen Champion terbitan Akita Shoten menerbitkan bab terakhir dari manga Kinshiro no Tsuma Desu ga (Aku Istri Kinshiro) karya Misaki Sako, adaptasi dari novel Atsushi Kagurazaka dengan judul yang sama, pada hari Rabu. Sako meluncurkan manga ini di Monthly Shōnen Champion pada Maret 2022. Akita Shoten menerbitkan volume buku kompilasi pertama…