Pokémon Dapat Video Pendek Animasi Pertengahan Musim Gugur
Pikachu menjadi bintang dalam film animasi pendek karya Shanghai Animation Film Studio Saluran YouTube resmi Pokémon menayangkan video animasi baru pada hari Selasa yang menampilkan Pikachu dan teman-temannya merayakan pertengahan musim gugur. Shanghai Animation Film Studio yang berbasis di Tiongkok menganimasikan film pendek berjudul ” Pokémon -tachi to Aki no Tsuki” ( Pokémon dan Bulan…